kasus seperti ini bisa diakibatkan oleh beberapa hal, bisa diakibatkan oleh suhu panas pada prosesor, tenaga listrik yg dialirkan oleh power supply sudah tidak optimal lagi, atw penambahan RAM baru yg membuat system crach. Namun sebelum memutuskan untuk menyalahkan power supply ada baiknya anda mendiagnosis komputer melalui BIOS.
1. masuklah ke BIOS, di sana anda bisa melihat apakah temperatur prosesor terlalu panas. untuk normalnya suhu berkisar 40-60 derajat.
2. jika suhunya normal, barulah anda bisa memeriksa power supply. periksa satu persatu output keluaran tegangan power supply dengan menggunakan multimeter. jika tegangan power supply tidak sesuai dengan spesifikasi ganti dengan yg baru
3. pemnambahan menjadi 2 keping RAM juga dapat membuat komputer crash.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar